Jumat, Agustus 19, 2022
  • Kontak
  • Iklan
Ngalam Wearemania
  • Terbaru
  • Destinasi
  • Malangan
  • Kuliner
  • Info Penting
  • Arema FC
No Result
View All Result
Ngalam Wearemania
No Result
View All Result
Home Kuliner

Bakso Malang vs Bakso Solo, Ini Bedanya!

Ardian Dimas by Ardian Dimas
5 Desember 2021
in Kuliner
0 0
0

Malang kota dingin terkenal dengan kulinernya yang hangat dan berkuah. Jika Anda berkunjung ke Malang dan meminta rekomendasi makanan, mungkin hampir semua orang akan menyarankan untuk mencoba Bakso Malang. Seperti sudah menjadi makanan nasional, Anda akan dengan mudah menjumpai kudapan bakso pada penjuru negeri. Bakso khas yang terkenal adalah Bakso Malang dan Bakso Solo, memang apa sih bedanya?

Bakso Solo

bakso solo

Jika membahas Bakso Solo, mungkin yang terlintas pertama kali adalah pentol berkuah. Benar saja, sajian bakso solo memang tergolong sangat sederhana. Kuah yang bening melengkapi sajian bakso, yakni pentol yang tersaji bersama mie kuning, bihun, seledri atau irisan sawi, tauge dan taburan bawang goreng.

ArtikelTerkait

5 Rekomendasi Spot Wisata Bertema Kebun di Malang dan Batu

5 Rekomendasi Café Keren di Kawasan Lowokwaru Kota Malang

Kedai Kopi Handlebar Malang, Kopi Literan Bekal untuk Touring

Kedai Sel Sel Cheese Tea, Kejunya Enak Tidak Bikin Enek

ADVERTISEMENT

Bakso solo tidak memiliki banyak varian pilihan, hanya ada bakso isi daging cincang dan bakso isi telur ayam. Baksonya khas dengan tekstur yang lebih lembut dan kenyal.

Bakso Malang

bakso malang

Berbeda dari Bakso Solo, Bakso Malang memilliki varian bakso yang lebih banyak. Perhatikan saja penjual-penjual sepanjang jalan Malang, Anda akan disuguhkan pilihan variasi bakso seperti bakso urat, bakso isi keju, isi sumsum, isi sosis, isi tahu, isi telur puyuh, isi cabe rawit, bahkan isi bakso mini atau terkenal dengan istilah bakso beranak. Selain itu banyak pendamping yang bisa anda nikmati seperti mie kuning, tahu goreng, lontong, ceker, tahu putih dan masih banyak lainnya.

Menurut survey nawak Ngalam, yang paling unik dari Bakso Malang adalah adanya pendamping “goreng”. Variasinya juga beragam, mulai dari yang berbentuk bulat, mirip siomay, maupun berbentuk gulung panjang.

Jadi, lebih suka Bakso Solo atau Bakso Malang?

Setelah mengetahui bedanya dari Bakso Solo, yuk cari tahu sejarahnya! Bakso Malang, Begini Sejarah Awalnya

---
Subscribe channel Youtube kami, ikuti kami di Instagram dan gabunglah bersama kami di Facebook untuk menjadi bagian dari komunitas Arema dan Aremania.

Tags: Bakso Malangbakso nikmatBakso Soloinfo kuliner baksoKulinermakanan berkuahoskab ngalampentol gorengperbedaan bakso solo dan bakso malang
ShareTweetSend
Ardian Dimas

Ardian Dimas

Kuli Tinta sambilan yang suka mengeksplorasi budaya dan wisata

Related Posts

Berita Terbaru

5 Rekomendasi Rumah Makan Keluarga di Kota Batu

7 Agustus 2022
Berita Terbaru

4 Jajanan Ketan Meleganda Di Kota Malang dan Batu

20 Juli 2022
Berita Terbaru

Rekomendasi Ayam Bakar yang Terkenal di Kota Malang

9 Juli 2022
Berita Terbaru

Rekomendasi Nasi Padang Enak di Malang

8 Juli 2022

BERITA TERBARU

Daftar Cafe di Kecamamatan Ngantang, Kabupaten Malang

18 Agustus 2022

Daftar Cafe di Kecamamatan Ngajum, Kabupaten Malang

16 Agustus 2022

Daftar Cafe di Kecamamatan Batu, Kota Batu

14 Agustus 2022

Daftar Cafe di Kecamatan Wonosari, Kabupaten Malang

12 Agustus 2022

Terbaru Wearemania TV

Arema FC

  • Hasil Elite Pro Academy 2022: Arema U-16 vs Persija Jakarta U-16
  • Hamzah Titofani Termotivasi Dapatkan Tempat Inti di Arema
  • Siapa Bilang Arema Tak Pernah Menang di Kandang PSM Makassar?
  • Kondisi Mental Pemain Arema Sedang Merah Menyala Seperti di Game
  • Tur Makassar, Kok Bisa 4 Pemain Arema Ketinggalan Pesawat?
Ngalam Wearemania

Berita dan Destinasi Wisata Malang Raya dari Wearemania Network

KATEGORI

  • Akomodasi
  • Berita Terbaru
  • Destinasi
  • Event
  • Fakta dan Mitos
  • Info Penting
  • Kuliner
  • Malangan
  • Ngalampedia
  • Ramadan
  • Sejarah
  • Tokoh
  • Wisata

WEAREMANIA NGALAM

Redaksi
Kebijakan Privasi
Pedoman Media Siber
Pengaduan

 

Disclaimer
Hak Jawab & Koreksi Berita
Ketentuan Pengguna
Kontak dan Iklan

© 2021 Ngalam Wearemania by Wearemania Network.

No Result
View All Result
  • Terbaru
  • Destinasi
  • Malangan
  • Kuliner
  • Info Penting
  • Arema FC

© 2021 Ngalam Wearemania by Wearemania Network.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist